Jumat, 23 Agustus 2019

PROGRAM TAHUNAN PENJASKESREK/PJOK


PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran       : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan  ( PJOK )
Satuan Pendidikan : SDN 02 Penusupan
Tahun Pelajaran     : 2019/2020
Kelas                        : I
Semester                  : I         
                                   
TEMA
Sub Tema
Kompetensi Dasar
Waktu
Ket
1
Diriku
1
AkudanTemanBaru
3.1 Memahami prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional.
1x4JP
Juli Mg Ke 3


4.1 Mempraktikkan prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



2
Tubuhku
3.8   Memahami bagian-bagian tubuh, bagian tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh orang lain, cara menjaga kebersihannya, dan kebersihan pakaian
1x4JP
Juli Mg Ke 4


4.8   Menceritakan bagianbagian tubuh, bagian tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh orang lain, cara menjaga kebersihannya, dan kebersihan pakaian



3
Aku Merawat Tubuhku
3.4 Memahami prosedur menjaga sikap tubuh (duduk, membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur serta seimbang dalam rangka pembentukan tubuh melalui permainan sederhana dan atau tradisional.
1x4JP
Agt Mg Ke 1


3.8 Memahami bagian-bagian tubuh, bagian tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh orang lain, cara menjaga kebersihannya, dan kebersihan pakaian




4.4 Mempratikkan prosedur menjaga sikap tubuh (duduk, membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur serta seimbang dalam rangka pembentukan tubuh melalui permainan sederhana dan atau tradisional




4.8. Menceritakan bagianbagian tubuh, bagian tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh orang lain, cara menjaga kebersihannya, dan kebersihan pakaian



4
Aku Istimewa
3.4 Memahami prosedur menjaga sikap tubuh (duduk, membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur serta seimbang dalam rangka pembentukan tubuh melalui permainan sederhana dan atau tradisional.
1x4JP
Agt Mg Ke 2


4.4 Mempratikkan prosedur menjaga sikap tubuh (duduk, membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur serta seimbang dalam rangka pembentukan tubuh melalui permainan sederhana dan atau tradisional.




Ulangan Harian
1x4JP
Agt Mg Ke 3
2
Kegemaranku
1
GemarBerolahraga
3.2 Memahami prosedur gerak dasar non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Agt Mg Ke 4


4.2  Mempraktikkan prosedur gerak dasar non- lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



2
Gemar Bernyanyi dan Menari
3.2 Memahami prosedur gerak dasar non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Agt Mg Ke 5


4.2  Mempraktikkan prosedur gerak dasar non- lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



3
Gemar  Menggambar
3.2 Memahami prosedur gerak non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional
1x4JP
Sep Mg Ke 1


4.2 Mempraktikkan prosedur gerak dasar non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional



4
Gemar Membaca
3.2 Memahami prosedur gerak non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional
1x4JP
Sep Mg Ke 2


4.2 Mempraktikkan prosedur gerak dasar non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional




Ulangan Harian
1x4JP
Sep Mg Ke 3
3
Kegiatanku

1
Kegiatan Pagi Hari
3.3 Memahami prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Sep Mg Ke 4


4.3 Mempraktikkan prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional




2
Kegiatan Siang Hari
3.3 Memahami prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Okt Mg Ke 1


4.3 Mempraktikkan prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



3
Kegiatan Sore Hari
3.2 Memahami prosedur pola gerak dasar manipulative sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Okt Mg Ke 3


3.3 Memahami prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional




4.3 Mempraktikkan prosedur pola gerak dasar manipulative sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional




4.3 Mempraktikkan prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



4
Kegiatan Malam Hari
3.3 Memahami prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan Keterhubungan dalam berbagai Bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Okt Mg Ke 4


4.3 Mempraktikkan prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional




UlanganHarian
1x4JP
Nop Mg Ke 1
4
Keluargaku
1
AnggotaKeluargaku
3.1. Memahami prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional.
1x4JP
Nop Mg Ke 2


4.1. Mempraktikkan prosedur gerakan berjalan satu arah dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



2
Kegiatan Keluargaku
3.1. Memahami prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional.
1x4JP
Nov Mg Ke 3


4.1. Mempraktikkan prosedur gerakan berjalan satu arah dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



3
Keluarga  Besarku
3.1. Memahami prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional.
1x4JP
Nov Mg Ke 4


4.1. Mempraktikkan prosedur gerakan berjalan satu arah dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional



4
Kebersamaan Dalam Keluarga 
3.1.  Memahami prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
1x4JP
Nov Mg Ke 5


4.1. Mempraktikkan prosedur gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional




Ulangan Harian
1x4JP
Nov Mg Ke 5






Mengetahui
Kepala Sekolah



(                                         )
NIP.

..............., .....................2019
Guru PJOK



(                                         )
NIP.








































PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran       : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan  ( PJOK )
Satuan Pendidikan : SDN 02 PENUSUPAN
Tahun Pelajaran     : 2019/2020
Kelas                        : I
Semester                  : II  

TEMA
Sub Tema
Kompetensi Dasar
Waktu
Ket
V
Pengalamanku
1
Pengalaman Masa Kecil
3.5 Memahami berbagai gerak dominan ( bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah /lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
1x4JP
Jan Mg Ke 1

2
Pengalaman bersama teman
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bergantung,bertumpu, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
1x4JP
Jan Mg Ke 2

3
Pengalaman di sekolah
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bergantung, bertumpu, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
1x4JP
Jan Mg Ke 3

4
Pengalaman yang berkesan
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
4.5 Mempraktikkan berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai.
1x4JP
Jan Mg Ke 4


Ulangan Harian
1x4JP
Jan Mg ke 5
VI
lingkunan bersih, sehat dan asri
1
Lingkungan rumahku
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai
4.5 Mempraktikkan berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam
1x4JP
Feb Mg Ke 1

2
Lingkungan  sekitar rumahku
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai
4.5 Mempraktikkan berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai
1x4JP
Feb Mg Ke 2

3
Gemar menggambar
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai
4.5 Mempraktikkan berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor,tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam
1x4JP
Feb Mg Ke 3

4
Gemar membaca
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai
4.5 Mempraktikkan berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai
1x4JP
Feb Mg Ke 4


Ulangan Harian
1x4JP
Mar Mg Ke 1
VII
benda hewan dan tanaman di sekitarku
1
Benda hidup dan benda tak hidup di sekitarku
3.6 Memahami gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
4.6 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
1x4JP
Mar Mg ke 2

2
Hewan di sekitarku
3.6 Memahami gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
4.6 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
1x4JP
Mar Mg Ke 4

3
Tanaman di sekitarku
3.6 Memahami gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
4.6 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
1x4JP
Apr Mg ke 1

4
Bentuk ,warna ,ukurandanpermukaanbenda
3.6 Memahami gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
4.6 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama (ketukan) tanpa/dengan musik dalam aktivitas gerak berirama
1x4JP
Apr Mg Ke 2


Ulangan Harian
1x4JP
Apr Mg Ke 3
VIII
Peristiwa Alam
1
Peristiwa Siang dan Malam
3.7 Memahami berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
4.7 Mempraktikkan berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
1x4JP
Apr Mg Ke 4

2
Musim Kemarau
3.7 Memahami berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
4.7 Mempraktikkan berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
1x4JP
Mei Mg Ke 2

3
Musim Penghujan
3.7 Memahami berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
4.7 Mempraktikkan berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
1x4JP
Mei Mg Ke 3

4
Bencana Alam
3.7 Memahami berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/orang lain dalam aktivitas air.
4.7 Mempraktikkan berbagai pengenalan aktivitas air dan menjaga keselamatan diri/ orang lain dalam aktivitas air.
1x4JP
Mei Mg Ke 4


Ulangan Harian
1x4JP
Mei Mg Ke 5






Mengetahui
Kepala Sekolah



(                                         )
NIP.

..............., .....................2019
Guru PJOK



(                                         )
NIP.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

RPP KELAS 4 TEMA 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KURIKULUM 2013 Satuan Pendidikan      :   SD NEGERI 02 PENUSUPAN Kelas / Semester       ...